Program Studi Statistika Universitas Riau saat ini terakreditasi B berdasarkan keputusan BAN-PT/LAM dengan nomor SK BAN-PT No. 4594/SK/BAN-PT/Akred/S/VIII/2020. Akreditasi ini merupakan bukti bahwa program studi telah memenuhi standar pendidikan tinggi yang berkualitas dan diakui secara nasional.
